Laga Keras, Masih Imbang
Minggu, 25 November 2012 – 18:02 WIB
Laos terlihat menguasai laga memanfaatkan keunggulan jumlah pemain. Namun demikian tak lama kemudian pemain bertahan Laos, Sopa Saysana diganjar kartu merah. Ini diberikan setelah menggasak kaki Andik Vermansyah di menit ke 33. Permainan kini kembali berimbang. Namun Indonesia belum bisa menjebol jala Laos.
Baca Juga:
Setelah jumlah pemain berimbang Indonesia kini menguasai jalannya laga. Bambang Pamungkas dan kawan-kawan beberapa kali mengancam jala Laos. Kerja keras timnas akhirnya berbuah di menit 43 lewat tandukan Raphael Maitimo.
Gol ini bermula dari tembakan penjuru yang dilesakkan Tony Cusell, yang berhasil ditanduk oleh Bambang Pamungkas. Sayang tandukan Bambang masih membentur mistar gawang. Bola rebound langsung disambar Maitimo dan tidak mampu dijangkau kiper Laos. Skor 1-1 bertahan hingga turun minum.(zul/abu/jpnn)
KUALA LUMPUR - Laga pembuka Indonesia di Piala AFF 2012 melawan Laos berlangsung keras. Setidaknya wasit mengeluarkan dua kartu merah bagi kiper
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Alasan Mantan Pelatih Timnas Malaysia Menerima Pinangan Persis Solo
- Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
- Future Champions, Tantangan Seru untuk Calon Juara Bulu tangkis
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024