Laga Panas tapi Menghibur
Senin, 16 Juli 2012 – 07:14 WIB

Fotto: Dok.JPNN/Riau Pos
Sementara itu, pelatih Singapura, Mike Wong juga menyatakan memang lawan yang dihadapi sangat berat. Sehingga para pemain kehilangan konsentrasi di babak kedua yang membuat bersarangnya dua gol ke gawang mereka.
"Namun secara keseluruhan, selama lima laga yang dihadapi, para pemain sudah memperlihatkan peningkatan prestasi dan permainan," sebutnya.
Timnas U-22 Singapura yang dipersiapkan untuk sea Games tersebut, lanjut Mike memang perlu banyak persiapan lagi. Dan itu yang akan dilakukannya setelah gagal dari iven ini. Mike menanggapi, permainan keras yang ditampilkan timnya sama sekali tidak ada niat provokasi.
Hal serupa disampaikan sang kapten, Al Qaasimy. Menurutnya, dengan keadaan lelah di sepanjang pertarungan berat tersebut, memang kondisi fisik melemah dan tingak emosi jadi naik.
PEKANBARU -- Laga sarat gengsi di pertandingan terakhir Kualifikasi Piala AFC U-22 grup E mempertemukan Indonesia melawan Singapura, Ahad (15/7)
BERITA TERKAIT
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1