Laga Penebus Dosa
Rabu, 18 Januari 2012 – 08:17 WIB

Laga Penebus Dosa
MILAN - Kekalahan 0-1 dari rival sekota, Inter Milan, pada derby della Madonnina (16/1) membuat AC Milan kehilangan takhta klasemen Serie A Liga Italia. Lebih menyakitkan lagi, kekalahan terjadi saat berstatus tuan rumah. Makanya, meski hanya Coppa Italia dan melawan tim promosi, Milan tetap berupaya turun dengan pasukan terbaik.
Tentu saja sangat mengecewakan bagi Milanisti, sebutan tifosi Milan. Makanya, meski Coppa Italia bukan prioritas utama, Milan harus fokus menang sebagai penebusan dosa ketika menjamu Novara pada babak 16 besar dini hari nanti.
Baca Juga:
Bukan hanya penebusan dosa, kemenangan itu juga untuk mengembalikan Milan pada tren kemenangan. Sebelum kalah dari Inter, tim berjuluk Rossoneri tersebut mencatat tiga kemenangan beruntun di Serie A dan berstatus capolista.
Baca Juga:
MILAN - Kekalahan 0-1 dari rival sekota, Inter Milan, pada derby della Madonnina (16/1) membuat AC Milan kehilangan takhta klasemen Serie A Liga
BERITA TERKAIT
- Komposisi Pemain Timnas Indonesia Tidak Banyak Berubah, Erick Thohir Puji Patrick Kluivert
- Daftar Pemain Timnas Indonesia yang Dipanggil untuk Lawan Australia & Bahrain
- Patrick Kluivert Panggil 2 Pemain Debutan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026
- Persija Vs Arema FC Malam Ini, Gustavo Almeida: Tak Ada yang Spesial
- Ibas Doakan Pembalap Mario Aji di Moto2: Kibarkan Merah Putih Hingga Garis Finis
- Liverpool vs Southampton 3-1, Mohamed Salah Cetak 2 Gol