Laga Perdana di Stadion Siliwangi
Jumat, 11 Januari 2013 – 09:16 WIB

Laga Perdana di Stadion Siliwangi
BANDUNG- Tim Persib Bandung gagal mendapatkan Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung untuk menggelar laga perdananya di kompetisi ISL, Minggu (13/1). "Ya, jadinya kita main di Siliwangi, bukan di Jalak Harupat," ungkap Umuh saat dihubungi melalui telepon selulernya, siang kemarin (10/1).
Laga perdana kontra Persipura Jayapura dipastikan bakal digelar di Stadion Siliwangi Bandung. Seperti diketahui, jajaran manajemen Persib sangat berkeinginan menggelar laga perdana di Stadion Si Jalak Harupat mengingat kemampuan daya tampung penontonnya dan kondisi lapangan stadion tersebut.
Baca Juga:
Manajer Persib Bandung, Umuh Muchtar membenarkan laga perdana Persib akan digelar di Stadion Siliwangi Bandung. Diakui pihaknya telah mengajukan izin pertandingan di stadion di pusat Kota Bandung itu.
Baca Juga:
BANDUNG- Tim Persib Bandung gagal mendapatkan Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung untuk menggelar laga perdananya di kompetisi ISL,
BERITA TERKAIT
- Rodri Kembali Berlatih Pascacedera Lutut Parah
- Rehan/Gloria Tidak Mau Terbebani dan Pengin Main Lepas di Semifinal German Open 2025
- PSSI Jaga Asa Tembus Piala Dunia 2026 dengan Gelar Acara Doa Bersama di Senayan
- Punya Kenangan Manis di Final Liga 2, PSBS Biak Percaya Diri Lawan Semen Padang
- Klasemen MotoGP Setelah Marc Marquez Juara Sprint di Buriram
- Duo Marquez Start dari Posisi 1-2 di MotoGP Thailand