Laga Tunda PSMS Vs Babel United Kembali Batal Digelar, Ini Penyebabnya
“Sudah disampaikan juga, mereka (Polda) bilang masing-masing kota situasi kerawanan berbeda-beda,” ungkapnya.
Pihaknya, kata King sudah memberitahu PT LIB via telepon. “Sudah kami laporkan langsung ke direktur PT LIB. Nanti katanya akan dirapatkan (keputusan jadwal baru),” lanjutnya.
King mengatakan PSMS mengusulkan nanti lawan Persiraja tanggal 17 Oktober akan digelar di Langsang. Kemudian lawan Babel tanggal 21 Oktober. Ini masih usulan,” bebernya.
BACA JUGA: Berawal dari Curhat, Si Kakak Malah Ajak Adik Berbuat Terlarang, Sudah Berkali-kali
Saat ini, King berada di Polres Deliserdang mengambil surat penarikan izin rekomendasi pertandingan.
“Inilah yang sangat kami sesalkan, mau apalagi. Rugi dua kali lipat. Anehnya izin yang sudah keluar dicabut lagi oleh Polda gara-gara pelantikan presiden,” tandasnya. (nin)
Laga tunda PSMS Medan kontra Aceh Babel United yang sejatinya sejatinya akan digelar, Sabtu (12/10) di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubukpakam, Deliserdang, batal digelar. Laga itu ditunda ke waktu yang belum bisa ditentukan.
Redaktur & Reporter : Budi
- Philip Hansen Resmi Jadi Pelatih PSMS Medan
- Perseru Badak Lampung Turun Kasta, 4 Pemainnya Jadi Buruan Klub Liga 1
- Gagal Bawa PSMS Promosi ke Liga 1, Jafri Sastra Bilang Begini Soal Nasibnya
- PSMS Medan Gagal Promosi ke Liga 1, Bus Pemain Dilempari Batu di Labura
- PSMS Medan Liburkan Pemain setelah Tak Lolos ke Babak Semifinal Liga 2
- Kalah Lawan Persita, PSMS Medan Gagal Promosi ke Liga 1