Lagi, AS Tuduh RI 'Dumping' Kertas
Rabu, 30 September 2009 – 12:00 WIB
Sekadar untuk diketahui, mengenai kasus subsidi, US-ITC memberikan kesempatan kepada Pemerintah RI untuk menjelaskan tentang tuduhan pemberian subsidi tersebut. "Pada tanggal 7 Oktober 2009 mendatang, kami akan bertemu dengan pihak mereka (AS) untuk melakukan konsultasi," imbuh Ernawati, yang menambahkan bahwa jika dalam masa konsultasi tersebut pemerintah bisa membuktikan tak ada subsidi bagi dua perusahaan itu, US-ITC bakal langsung menghentikan penyelidikannya.
Baca Juga:
"Tetapi jika pemerintah tidak bisa memberikan bukti tak ada subsidi, maka US-ITC akan langsung melakukan penyelidikan mulai 13 Oktober 2009," lanjutnya.
Dikatakan Ernawati, saat ini Direktorat Pengamanan Perdagangan masih terus berupaya mengumpulkan bahan untuk menyusun jawaban yang akan disampaikan dalam pertemuan konsultasi dengan US-ITC itu. (cha/JPNN)
JAKARTA - Setelah melayangkan tuduhan dumping kepada Indonesia pada tahun 2007 lalu, kini Badan Perdagangan Internasional Amerika Serikat (United
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Demi Keberlangsungan UMKM, Tarif PPh Harusnya Diturunkan, Bukan Naik!
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Meccaya Resmi Luncurkan 88 Acne Cream & Sarijel
- SheTrades Buka Peluang Pengusaha Perempuan RI Go International
- TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
- Kideco Berkomitmen untuk Menyempurnakan Kualitas Laporan Berkelanjutan