Lagi, Buaya Makan Manusia
Selasa, 24 Januari 2012 – 15:14 WIB
SANGATTA-Buaya di perairan Kutai Timur (Kutim) kembali memangsa manusia. Kali ini korbannya adalah Usman (50) warga Desa Sekerat, Bengalon, Kutim. Buaya itu diduga dari Sungai Sekurau. Korban disambar buaya pada Minggu (22/1) sekira pukul 18.15 Wita dan ditemukan keesokan harinya sekira pukul 13.30 Wita. “Ada saksi mata yang melihat kejadian itu. Keterangannya, korban yang sedang mandi langsung diterkam dan diseret ke tengah sungai,” kata Budi. Korban pun tak sempat berteriak meminta tolong. Justru Jumran yang berteriak.
Kapolres Kutim AKBP Budi Santosa didampingi Kapolsek Bengalon AKP Winaryo membenarkan adanya serangan buaya ini. “Memang benar ada serangan buaya,” kata Budi.
Baca Juga:
Keterangan dari seorang saksi, Jumran, serangan buaya itu datang secara tiba-tiba dan sangat cepat. Korban yang sedang mandi di pinggir Sungai Sekurau yang agak keruh itu, langsung diterkam dan diseret oleh buaya ke dalam air yang arusnya cukup deras.
Baca Juga:
SANGATTA-Buaya di perairan Kutai Timur (Kutim) kembali memangsa manusia. Kali ini korbannya adalah Usman (50) warga Desa Sekerat, Bengalon, Kutim.
BERITA TERKAIT
- Kementan Perkuat Brigade Pangan dan Program Oplah di Bengkayang
- Wartawan Mengalami Tindakan Represif Saat Wawancara Wali Kota Semarang
- Terduga Bandar Narkoba yang Tikam Polisi Saat Penggerebekan Dikenakan Pasal Berlapis
- Terungkap, Identitas Pria yang Jatuh dari Lantai 11 Mal PVJ Bandung
- Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Meninggal Dunia
- Kombes Syahduddi Resmi Jabat Kapolrestabes Semarang Menggantikan Kombes Irwan Anwar