Lagi, Empat Pemain Meksiko Kena Doping
Senin, 04 Juli 2011 – 21:29 WIB

Lagi, Empat Pemain Meksiko Kena Doping
Melihat kasus sebelumnya, empat pemain tersebut terancam terkena sanksi serupa dengan lima pendahulu mereka. Clenbuterol merupakan zat terlarang di dalam olahraga karena bisa meningkatkan kecepatan dan menambah massa otot pada binatang.
Baca Juga:
Zat terlarang itu diperkirakan masuk ketika para pemain mereka memakan camilan di pusat peningkatan performa Meksiko. Itu terjadi dalam persiapan menuju Piala Emas CONCACAF.
"Sungguh disayangkan karena secara tidak disengaja para pemain memakan daging yang terkontaminasi zat clenbuterol," kata Hector Gonzalez, direktur timnas Meksiko, seperti dikutip Goal. Federasi Sepak Bola Meksiko (FMF) kini sibuk melakukan investigas terhadap penyuplai makanan tersebut. (ham/ca/ito/jpnn)
BUENOS AIRES - Sukses Meksiko sebagai jawara Piala Emas CONCACAF 2011 tercoreng dengan skandal doping yang menghantam mereka. Lima pemain dinyatakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri