Lagi, Gubernur se-Kalimantan Berkomitmen Stop Pengiriman Batubara
Minggu, 09 Desember 2012 – 15:40 WIB

Lagi, Gubernur se-Kalimantan Berkomitmen Stop Pengiriman Batubara
"Karena itu, kami di Kalimantan ini mendorong agar subsidi BBM dicabut saja hingga BBM tidak lagi menjadi alat spekulasi karena besarnya disparitas harga resmi yang hanya memberi kesempatan bagi spekulan untuk memperkaya diri," ujar Teras Narang.
Baca Juga:
Terakhir dikatakannya, sepanjang harga BBM disubsidi, membuat orang malas memikirkan energi alternatif dan bisa diperbaharui seperti biofuell yang bahan bakunya dari buah pohon jarak dengan harga per liter Rp9 ribu.
"Orang malas beralih ke energi alternatif karena ada BBM subsidi. Lain halnya kalau BBM tidak disubsidi, pasti masyarakat berinisiatif dan berkontribusi terhadap pengadaan energi alternatif," pungkas Teras Narang. (fas/jpnn)
PALANGKARAYA - Wacana bahwa sejumlah provinsi di Kalimantan akan menghentikan pasokan batubara ke Pulau Jawa kembali mengemuka menyusul tidak adanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal