Lagi, KPK Periksa Politisi PKS
Sekjen DPR Cuma Serahkan Berkas
Kamis, 21 Maret 2013 – 10:57 WIB

Lagi, KPK Periksa Politisi PKS
Sementara untuk kasus impor sapi, KPK menjadwalkan memeriksa sejumlah pihak. KPK memanggil Sekretaris Jendral DPR RI Winantuningtyastiti S sebagai saksi. Namun, pemeriksaan Winantuningtyastiti ini hanya berlangsung sekitar satu jam.
Baca Juga:
Winantuningtyastiti hanya mengakui jika dirinya diperiksa sebagai saksi untuk mantan Presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq yang juga anggota Komisi I DPR RI.
Ia menyerahkan berkas yang berkaitan dengan mitra kerja Komisi I selama ini.
"Saya kasih berkas mitra kerja Komisi I," ujarnya, Kamis (21/3). Namun, dirinya tidak mengetahui secara pasti keterkaitan antara Komisi I dengan kasus suap Impor daging karena Kementrian Pertanian bukanlah mitra Komisi I.(boy/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali memeriksa politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Kali ini, giliran Wakil Ketua Komisi VIII
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang