Lagi, Kunci Jawaban Palsu Beredar
Rabu, 18 April 2012 – 13:37 WIB

Lagi, Kunci Jawaban Palsu Beredar
JAMBI - Kunci jawaban palsu beredar di hari pertama Ujian Nasional (UN). Hal itu diakui oleh salah seorang siswa, peserta UN di Kota Jambi yang enggan disebutkan namanya, kemarin. Menurut dia, kunci jawaban tersebut didapatkannya melalui pesan singkat atau SMS. “Sedangkan yang tadi seingat saya, kode soalnya pakai huruf paket E-52. sedangkan SMS yang dikirimkan cuma angka, sementara di soal yang diujikan ada huruf di depannya (E-52, red),” jelasnya.
“Itu SMS tak bertuan. Tapi jawabannya tidak benar. Ada banyak sms kunci jawaban yang masuk. Tapi, tidak ada satupun yang cocok,” ujarnya.
Baca Juga:
Disinggung seperti apa kunci jawaban tersebut, ia menjelaskan dalam UN yang dilaksanakan kemarin, yaitu mata pelajaran Bahasa Indonesia, terdapat 50 soal yang diujikan. Dijelaskannya, kunci jawaban dikirimkan kepadanya tersebut, ada 5 paket. Yaitu paket 17, 21, 36, 10 dan 56.
Baca Juga:
JAMBI - Kunci jawaban palsu beredar di hari pertama Ujian Nasional (UN). Hal itu diakui oleh salah seorang siswa, peserta UN di Kota Jambi
BERITA TERKAIT
- Mercy Barends Buka-bukaan soal Kondisi Pendidikan di Daerah 3T
- Berkat Edukasi PSN & TNI AU, Siswa SMK Berhasil Luncurkan Roket Amatir
- Panen Kritik, UI Beberkan Alasan Disertasi Bahlil Tidak Dibatalkan
- Global Infotech Solution Beri Beasiswa Kepada Para Siswa SMK IT di Jabodetabek
- President University dan INTI International University Malaysia Berkolaborasi di Bidang Teknik Sipil
- Sinergi Bakti Mulya 400 International School & Eka Hospital Cibubur dalam Semarak Ramadan