Lagi, Polisi Tewas Ditembak di Papua
Sabtu, 28 Januari 2012 – 15:39 WIB

Lagi, Polisi Tewas Ditembak di Papua
JAKARTA-- Sempat tenang beberapa pekan, aksi penembakan oleh kelompok bersenjata di Papua kembali terjadi, Sabtu (28/1). Seorang anggota Detasemen Satbrimobda Polda Papua tewas ditembak kelompok misterius itu. ''Bripda Sukarno, Luka tembak masuk dari pipi kiri tembus kepala belakang,'' imbuhnya. Dari lokasi jenazah dievakuasi ke RSUD Mulia. Sementara pengejaran dilakukan oleh tim gabungan TNI/Polri.
''Betul tadi pagi pukul 08.55 Wit, saat satu regu sedang berpatroli di daerah kampung Wandenggobak, Distrik Mulia, tiba-tiba ditembaki oleh orang yang tidak dikenal dari arah pegunungan,'' ujar kadiv Humas Polri Irjen (pol) Saud Usman Nasution kepada JPNN, Sabtu (28/1).
Baca Juga:
Anggota Brimob yang tewas ini bernama Brigadir Polisi Dua (Bripda) Sukarno. Ia tewas di lokasi kejadian akibat peluru yang menembus kepala.
Baca Juga:
JAKARTA-- Sempat tenang beberapa pekan, aksi penembakan oleh kelompok bersenjata di Papua kembali terjadi, Sabtu (28/1). Seorang anggota Detasemen
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku