Lagi, Tiga Importir Sabu 'Bulan Sabit Emas' Ditangkap

Lagi, Tiga Importir Sabu 'Bulan Sabit Emas' Ditangkap
Lagi, Tiga Importir Sabu 'Bulan Sabit Emas' Ditangkap
Total dari keseluruhan tersangka, polisi telah menyita 4.660,5 butir ekstasi dan 1,36 kilogram sabu-sabu, serta 86,4 gram serbuk obat berbahaya. Total barang bukti ini diperkirakan bernilai Rp 1,24 miliar.

Sebagai gambaran, saat ini Indonesia dikabarkan menjadi salah satu target utama pasar narkoba dari negara-negara kawasan Bulan Sabit Emas di Asia Tengah. Kapolri Jenderal (Pol) Bambang Hendarso Danuri, beberapa waaktu lalu menyebutkan, ini setelah stok narkoba dari kawasan Segitiga Emas (Thailand, Burma dan Laos) mulai berkurang, sehingga akhirnya pangsa pasar di Asia Tenggara (terutama Indonesia) disuplai dari negara-negara itu. (zul/jpnn)

JAKARTA - Sindikat pemasok narkoba jenis sabu-sabu asal kawasan bulan sabit emas, nampaknya sangat serius menjadikan Indonesia sebagai wilayah pemasaran.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News