Lagi, Turis Terseret Arus
ABG Asal Cikoneng Sempat Pingsan
Kamis, 23 Agustus 2012 – 09:06 WIB

Lagi, Turis Terseret Arus
PANGANDARAN – Kecelakaan laut kembali terjadi di kawasan Pantai Barat Pangandaran, Ciamis kemarin (22/8). Petugas Badan Penyelamat Wisata Tirta (Balawista) menolong empat wisatawan. Satu orang terpaksa dievakuasi ke Puskesmas Pangandaran setelah sempat pingsan. Ano menuturkan, penurunan tingkat kecelakaan dibandingkan dua hari sebelumnya, tidak terpelas dari tindakan preventif petugas. Mereka senantiasa mengimbau wisatawan tidak berenang di zona berbahaya.
Kooordinator Lapangan Balawista Liano menuturkan empat wisatawan yang terseret arus semua korban terseret arus terjadi di kawasan zona berbahaya. “Mereka terbawa arus bawah laut ke tengah laut sehingga panik dan tenggelam,” tuturnya kemarin.
Baca Juga:
Pria yang akrab dipanggil Ano itu menjelaskan keempat korban diantaranya Ijang (24) warga Sidareja Jawa Tengah, Ijal (26), Hadi (18) dan Ade (31) warga Bandung serta Tiyas Anisa Gani (14) warga Cikoneng, Ciamis. “Semua korban berhasil terselamtkan. Hanya saja, korban bernama Tiyas terpaksa kami bawa ke puskesmas karena pingsan akibat kelelahan dan panik,” ujarnya.
Baca Juga:
PANGANDARAN – Kecelakaan laut kembali terjadi di kawasan Pantai Barat Pangandaran, Ciamis kemarin (22/8). Petugas Badan Penyelamat Wisata Tirta
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki