Lahan Rumah 3,5 Hektare, Garasi Diisi 63 Mobil Antik
Minggu, 07 Agustus 2011 – 20:27 WIB
Bupati Tuban Haeny Relawati Rini Widyastuti bersama suaminya, Ali Hasan. Foto: */JPPhoto
Tahun ini bisa jadi adalah ’’tahun perpisahan’’ bagi mantan Bupati Tuban Haeny Relawati Rini Widyastuti. Pada 1 Maret lalu, dia harus berpisah dengan jabatannya. Jumat dini hari lalu (5/8) dia harus berpisah dengan suaminya, Ali Hasan. Bagi warga Tuban, keluarga pasangan Haeny-Ali menyimpan kisah tersendiri selama sepuluh tahun mereka berkuasa. ----------------------------------
DWI SETIYAWAN, Tuban
----------------------------------
Kepergian Ali Hasan memang sangat mendadak. Diduga karena serangan jantung, pria 57 tahun itu mengembuskan napasnya yang terakhir pada Jumat dini hari lalu. Almarhum meninggalkan empat orang anak dari pernikahannya dengan Haeny.
Keluarga itu sangat terkenal di Tuban. Maklum, Haeny adalah bupati selama dua periode. Pada pilkada 1 Maret lalu, sebenarnya Haeny maju lagi menjadi wakil bupati. Tapi, dia kalah.
Tahun ini bisa jadi adalah ’’tahun perpisahan’’ bagi mantan Bupati Tuban Haeny Relawati Rini Widyastuti. Pada 1 Maret lalu,
BERITA TERKAIT
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu
- Kontroversi Rencana Penamaan Jalan Pramoedya Ananta Toer, Apresiasi Terhalang Stigma Kiri
- Kisah Jenderal Gondrong ke Iran demi Berantas Narkoba, Dijaga Ketat di Depan Kamar Hotel
- Petani Muda Al Fansuri Menuangkan Keresahan Melalui Buku Berjudul Agrikultur Progresif
- Setahun Badan Karantina Indonesia, Bayi yang Bertekad Meraksasa demi Menjaga Pertahanan Negara