Lahirkan Atlet Karate Profesional, Begini BKC Mendidik 859 Anggotanya
Selasa, 17 November 2015 – 23:46 WIB

Foto: Batampos.co.id/JPNN.com
"Atlet karate itu harus punya mental kuat dan bisa merangkul masyarakat disekitarnya," ujar Surya yang juga anggota DPRD Provinsi Kepri ini.
Menurutnya, sejauh ini atlet karate khususnya di Batam kekurangan perhatian dari Pemerintah. Padahal di Kota Batam memiliki atlet-atlet yang memiliki kemampuan untuk bertarung ditingkat nasional.
"Paling tidak ada perhatian Pemerintah seperti membina atlet-atlet muda yang ada di Batam," tutupnya. (opi)
LUBUKBAJA - Sebanyak 859 anggota dojo Bandung Karate Club (BKC) Kota Batam mengikuti pelaksanaan Ujian Kenaikan Tingkat (UKT) di Perumahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera
- Rehan/Gloria Mencoba Memahami Karakteristik Arena Pertandingan Sudirman Cup 2025
- Arne Slot Pengin Liverpool segera Pastikan Gelar Juara Liga Inggris
- Bocah Asal Lombok Timur Taklukkan Trek Lari 1.500 Meter di Singapura
- Alex Marquez Tumbang di Practice MotoGP Spanyol, Red Flag!
- Final Copa del Rey Barcelona vs Real Madrid, Lewandowski & Balde Absen