Laksamana Muhammad Ali Sambut Kedatangan Satgas KJK 2023 di Belanda
Jumat, 30 Juni 2023 – 09:22 WIB

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali menyambut langsung kedatangan KRI Bima Suci dalam rangka misi pelayaran diplomasi dan duta bangsa Kartika Jala Krida 2023 di Geplaateste Speld Naval Base, Den Helder, Belanda pada Selasa (27/6). Foto: Dispenal
“Jaga nama baik TNI AL dan Indonesia, serta pelihara hubungan dengan negara-negara yang disinggahi, sehingga nama baik bangsa maupun TNI AL tetap harum di dunia internasional,” ujar KSAL.(fri/jpnn)
KSAL Laksamana TNI Muhammad Ali menyambut langsung kedatangan KRI Bima Suci dalam rangka misi pelayaran diplomasi dan duta bangsa Satgas KJK 2023 di Belanda.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Unsur TNI AL Selamatkan Kapal MV Serenity-09 yang Mengalami Kerusakan Mesin di Samudra Pasifik
- TNI AL Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk Operasi Kemanusiaan Korban Gempa Bumi di Myanmar
- Gelar Perkara Kasus Pembunuhan Juwita Dilakukan Tertutup, Ada Apa?
- Keluarga Juwita yang Tewas Diduga Dibunuh Oknum TNI AL Kecewa
- Info Terbaru soal Oknum TNI AL Diduga Membunuh Juwita Jurnalis di Banjarbaru
- BAZNAS dan TNI AL Berangkatkan Pemudik Gratis dengan KRI Banjarmasin 592