Laksamana Yudo akan Menjabat Panglima TNI 11 Bulan, Visi Misinya Harus Dipadatkan
Selasa, 29 November 2022 – 18:45 WIB

Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono. ANTARA/Handout/aa.
Surpres tersebut disampaikan Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno kepada Puan di Kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (28/11).
Puan mengatakan DPR akan segera memproses mekanisme pergantian dan pengangkatan panglima TNI sebelum memasuki masa reses pada 15 Desember 2022. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Jokowi menunjuk Laksamana Yudo Margono sebagai calon Panglima TNI. Abdul Kharis meminta visi misi Laksamana Yudo harus dipadatkan agar bisa dilaksanakan.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah