Laksan Kuah Susu Cocok untuk Berbuka Puasa, Begini Cara Membuatnya

Laksan Kuah Susu Cocok untuk Berbuka Puasa, Begini Cara Membuatnya
Laksan kuah susu. Foto: Cuci Hati/jpnn

2. Setelah rata, bentuk adonan persegi panjang dan gepengkan. Kemudian, panaskan air, setelah mendidih masukan adonan yang telah dibentuk panjang dan gepeng tersebut ke dalam rebusan air yang sudah mendidih.

3. Masak hingga matang, kurang lebih 15 menit. Setelah matang tiriskan dan potong-potong sesuai selera.

Cara membuat kuah laksan susu:

1. Masukan ke dalam blender bawang merah, bawang putih, jahe, laos, dan cabe merah

2. Blender sampai halus, bisa ditambahkan air sedikit agar mudah diblender

3. Setelah halus, tumis bumbu halus hingga harum dan tambahkan daun salam, serta air.

4. Masak hingga mendidih, setelah mendidih tambahkan garam, gula dan penyedap rasa secukupnya.

5. Setelah itu masukkan susu evaporasi, aduk rata sampai mendidih. Gunakan api kecil, masak sampai mendidih.

Resep laksan kuah susu ala Kedai Pempek Inge 88 Palembang, cocok untuk menu buka puasa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News