Lakukan 8 Hal Ini Agar Anda Terhindar dari Diabetes

jpnn.com - Diabetes adalah salah satu penyakit yang paling populer di seluruh dunia. Sayangnya, penyakit ini tidak bisa disembuhkan secara total.
Penderita penyakit ini harus selalu menjaga dietnya agar tidak kambuh dan terjadi komplikasi.
Diabetes merupakan gangguan metabolisme, di mana tubuh sudah tidak mampu lagi untuk menghasilkan hormon insulin dalam jumlah yang cukup, serta tidak mampu menggunakan insulin dengan benar.
Insulin adalah hormon yang berperan sangat penting bagi tubuh untuk mengubah gula, pati dan makanan lain menjadi energi yang digunakan tubuh.
Kurangnya produksi insulin berarti tubuh akan kekurangan energi yang bisa hadir dengan banyak komplikasi dan masalah kesehatan lainnya.
Oleh karena itu, lebih baik sekarang marilah kita untuk memulai mengambil langkah-langkah preventif, sebelum diabetes benar-benar menimpa kita.
Berikut ini beberapa kiat terbaik untuk mencegah atau menghindari terkena diabetes, seperti dilansir laman Care2.
1. Turunkan berat badan.
Diabetes adalah salah satu penyakit yang paling populer di seluruh dunia dan tidak bisa disembuhkan secara total. Berikut ini beberapa kiat untuk mencegahnya.
- 4 Manfaat Brokoli, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- 4 Khasiat Air Daun Pandan, Wajib Dikonsumsi Penderita Diabetes
- 6 Manfaat Kangkung, Ampuh Melawan Kerusakan Hati
- 9 Manfaat Cengkeh, Baik untuk Penderita Diabetes
- 3 Manfaat Air Jahe Campur Bawang Putih, Baik Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- Sembuh dari Kanker, Nunung Masih Berjuang Mengobati Diabetes