Lalu Lintas Unduh Data Melonjak
Rabu, 09 Juni 2010 – 08:37 WIB

Lalu Lintas Unduh Data Melonjak
SURABAYA - Sejak Jumat (5/6) dini hari, beberapa operator telekomunikasi di Indonesia mencatatkan kenaikan lalu lintas layanan data yang signifikan. Bahkan pada pagi hari kemarin (8/6), lonjakan terjadi hingga 50 persen ketimbang hari-hari biasa. Dugaan kuat bahwa hal tersebut dipicu oleh banyaknya peng-unduhan video artis yang mirip Ariel, Luna Maya, dan Cut Tari. Dampaknya sempat dirasakan oleh pengguna layanan BlackBerry (BB) operator ini. Namun segera teratasi, apalagi XL sudah melakukan penambahn jaringan sejak awal bulan. "Kami sudah report ke Research in Motion (RIM) atas terjadinya lonjakan tersebut."
" Saya tidak berani berkomentar kenapa terjadi kenaikan lalu lintas data pada Jumat dan Senin kemarin," kata Febriati Nadira, head of corporate communications XL saat dihubungi kemarin.
Baca Juga:
Namun dia tak menampik bahwa memang terjadi kenaikan traffics data pada beberapa hari terakhir. "Mulai Jumat sekitar 20 persen dari hari baisanya. Dan Senin kemarin pada jam tertentu bahkan naik hingga 50 persen," beber dia. Menurutnya, saat ini traffics GPRS XL sekitra 8 tera Bytes per harinya.
Baca Juga:
SURABAYA - Sejak Jumat (5/6) dini hari, beberapa operator telekomunikasi di Indonesia mencatatkan kenaikan lalu lintas layanan data yang
BERITA TERKAIT
- TikTok Perkenalkan Feed STEM di Indonesia
- Hadirkan Solusi Internet Terjangkau, Surge Berkolaborasi dengan OREX SAI
- Infinix NOTE 50 Series, AI Gaming Phone dengan Performa Tangguh dan Fitur Canggih
- KORIKA Bermitra dengan BMKG Mengembangkan Climate Smart Indonesia Berbasis AI
- Komdigi Bergerak, Buru Pelaku BTS Palsu Penyebar SMS Penipuan
- Telkomsel Prediksi Trafik Data pada Ramadan & Idufitri 2025 Meroket, Jadi Sebegini