Lama Vakum, Ismahi Kini Punya Ketum Baru, Siapa?
Senin, 20 Maret 2023 – 01:00 WIB

Ketua Umum terpilih Pengurus Pusat Ikatan Senat Mahasiswa Hukum Indonesia (Ismahi) Ali Hasan menerima pataka organisasi. Foto: Dokpri
Dalam visi misinya, Ali Hasan Amrun menegaskan tentang upaya pembenahan organisasi dan mengembalikan muruah Ismahi agar mampu memberikan kontribusi konkret terhadap pembangunan hukum di Indonesia.
Mendapat amanah itu, Ali Hasan juga mengajak seluruh mahasiswa Fakultas Hukum untuk bersama-sama bekerja sama secara kolektif mewujudkan nawacita Ismahi. (tan/jpnn)
Dalam KLB ini, terdapat dua calon ketua umum Ikatan Senat Mahasiswa Hukum Indonesia (Ismahi) yang mendaftarkan diri.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Ismahi Gelar Diskusi Publik Tentang Dominus Litis Dalam RUU KUHAP
- PP Hima Persis Hadirkan Aplikasi Satind Sebagai Upaya Digitalisasi Organisasi
- Cerita Muhammad Kazamuli, Bisa Menyalurkan Hobi tetapi Tetap Mengabdi untuk Negeri
- KADIN Dorong Pemanfaatan e-Signature dan Perjelas Status Hukum dalam Layanan Kenotariatan
- Ahmad Andi Bahri Mundur dari Jabatan Sekjen DPP AMPI Setelah Pemulihan Nama Baiknya
- 5 Berita Terpopuler: Sudah Saatnya Pengangkatan R2 & RE jadi PPPK Paruh Waktu, tetapi Ada yang Bikin Kecewa