Lampu Kuning Buat Siman

"Ricky ini menjadi kuda hitam di lintasan karena dari catatan waktu ketika latihan sebenarnya Ricky lebih cepat dari Siman. Jadi ketika disini terbukti bahwa memang Ricky lebih cepat," tutur Albert. Albert mengumpamakan sosok Ricky seperti Siman dua tahun silam.
Mengenai jumlah medali yang kemarin didapatkan tim renang Indonesia, Albert sudah menduga. Sebab nomor di gaya punggung memang diharapkan menjadi lumbung medali. Renang Indonesia ditargetkan enam medali emas di SEA games ini.
Sementara itu, Ricky ketika diwawancara usai pertandingan menyebutkan tak menyangka bisa menang atas seniornya. Ricky juga bangga bisa mengalahkan Siman yang notabene juara bertahan SEA Games.
"Feels good. Bisa mengalahkan senior di arena SEA Games yang bergengsi ini. Saya tak menyangka," ucap pemuda asal Bandung tersebut.
Ricky berpotensi menambah emas hari ini (13/12) di nomor 100 mter punggung dan 1500 meter gaya bebas. Pemuda berusia 17 tahun itu memang punya spesalisasi di nomor punggung dan bebas. (dra/ren)
NAYPYITAW - Nama I Gede Siman Sudartawa seolah tak tersentuh untuk nomor gaya punggung di Asia Tenggara dua tahun belakangan. Kemarin (12/12) di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil