Lampu Pintar Mobil Volkswagen
Jumat, 19 Oktober 2018 – 22:32 WIB
Pada handle pintu juga terdapat indikator untuk mengetahui apakah posisi pintu dalam keadaan terkunci atau tidak hingga informasi apakah sistem ini tengah terhubung dengan perangkat smartphone.
Pengembangan Volkswagen terkait sistem pencahayaan mobil yang bisa berinteraksi dengan lingkungan di sekitar memang bukan yang pertama. Mercedes Benz sudah lebih dahulu mengenalkannya, mereka menyebut digital light. (mg8/jpnn)
Pengembangan yang sudah dimulai lama, VW menunjukkan bagaimana pengembangan dari teknologi pencahayaan kendaraan pada masa depan mereka.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- GJAW 2024, Volkswagen Tiguan Allspace Business Edition Hadir Demi Kenyamanan Penumpang
- Konsumen Siap Geber Mobil Listrik Volkswagen ID. Buzz di Jalan
- Volkswagen Bersiap Mengaplikasikan ChatGPT di Kendaraan
- VW Golf R MY2025 Hadir dengan Mesin Baru Bertenaga Gahar
- Volkswagen Siapkan Mobil Listrik Murah, Sebegini Harganya
- Bamsoet Dukung Gelaran 'Pecah Seribu VW' yang Bakal Libatkan Komunitas dari Berbagai Negara