Langkah Mudah Agar Anda Bisa Tidur Nyenyak di Malam Hari
Kamis, 09 Agustus 2018 – 23:27 WIB
3. Bayangkan Berada di Pantai
Jika Anda terus-menerus resah dan hanya berguling-guling di tempat tidur tanpa bisa memulai tidur, coba lakukan saja liburan mental. Bayangkan diri Anda berjalan di pantai, dengan alunan musik yang rileks. Hal ini akan membuat tenang dan bahagia dan perlahan mata Anda akan bisa terpejam.(fid/jpc)
(ce1/fid/JPC)
Selain menggunakan obat tidur, Anda bisa melakukan tiga langkah sederhana untuk mengatasi masalah sulit tidur di malam hari.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Yosi Project Pop dan Mira Lesmana Rutin Pemeriksaan Kesehatan di Usia Tua
- Penderita Diabetes Wajib Tahu Alternatif Diet Sehat dari Jagung dan Singkong
- Cicin Pintar Galaxy Ring Hadir di Indonesia, Bisa Monitor Kesehatan, Ini Harganya
- Pilwakot Palembang: Fitri-Nandriani Tawarkan Program Berobat Gratis Cukup Pakai KTP
- Monitor Aktivitas Fisik dan Kesehatan dengan 5 Wearable Tech Terbaik Ini
- Deteksi Dini Down Syndrome, Cordlife Persada Hadirkan Layanan NIPT Lokal di Indonesia