Langkah Nyata Astra Honda Motor Menjaga Kelestarian Bekantan Kalimantan
Rabu, 07 Agustus 2024 – 08:28 WIB

Dr Amalia Rezeki - founder Sahabat Bekantan Indonesia saat proses penanaman mangrove rambai di Stasiun Riset Bekantan, Pulau Curiak, Kalsel. Foto: ridho
Pada tahun ini, Yayasan AHM telah mengajak sekitar 230 orang relawan dari puluhan komunitas pecinta lingkungan seperti Ecovillage Sarabar, Sahabat Mangrove Ranger, Sahabat Bekantan dari berbagai provinsi Jawa Barat, Provinsi Bali hingga Provinsi Kalimantan Selatan. (rdo/jpnn)
AHM bersama PT Trio Motor mengupayakan pelestarian primata asli Kalimantan, Bekantan, dengan menggandeng Sahabat Bekantan Indonesia menanam mangrove
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Pembalap Muda Binaan AHM Mampu Bersaing di Asia Talent Cup Qatar 2025
- Honda Super Cub 50 Hello Kitty Terbaru Angkat Karakter Sanrio, Ada Ceritanya
- Direktur Teknik HRC Sebut Motor Balap Honda di MotoGP Masih Menyimpan Kelemahan
- New Honda CBR250RR Tawarkan Pilihan Warna Baru yang Beragam
- Honda CB1000F Concept Unjuk Gigi, Calon Rival Kawasaki Z900RS
- Penjualan Merosot Tajam, Honda Pangkas Produksi Mobil ICE