Langkah Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto di Kejuaraan Asia 2022 Harus Terhenti
Jumat, 29 April 2022 – 19:37 WIB

Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto saat berlaga di Kejuaraan Asia 2022. Foto: Humas PP PBSI
Pramudya/Yeremia meraih tiket ke babak empat besar Kejuaraan Asia 2022 seusai mengemas kemenangan rubber game 21-15 19-21 21-19 atas juara dunia 2021 dari Jepang, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi.
Chico Aura Dwi Wardoyo mendapat tiket babak semifinal Kejuaraan Dunia seusai mengalahkan wakil China Shi Feng Li dengan skor 21-17, 21-14.(bwf/mcr16/jpnn)
Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto harus terhenti langkahnya di babak perempat final Kejuaraan Asia 2022.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- PBSI Coba Komposisi Pemain Senior dan Junior di Sudirman Cup 2025
- Ada Kejutan dalam Skuad Indonesia di Sudirman Cup 2025
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis
- Diharapkan Melangkah Jauh, Dejan/Fadia Langsung Tersingkir di 32 Besar BAC 2025
- Paceklik Gelar di Awal 2025, PBSI Perketat Seleksi Pemain Pelatnas Cipayung
- Aturan Promosi & Degradasi Diubah, Deretan Pemain Ini Berpotensi Terdepak dari Pelatnas Cipayung