Langsung Rebut Kemenangan Perdana
Rabu, 01 Februari 2012 – 15:14 WIB

Langsung Rebut Kemenangan Perdana
"Pemain sekarang memiliki semangat tinggi. Mereka lebih sabar. Kami harap, hasil positif itu terus berlanjut," terang Yafet Rissy, general manager Satya Wacana.
Baca Juga:
Para pemain mengakui, kehadiran Simon membawa perubahan signifikan. Injeksi-injeksi semangat yang diberikan Simon mampu membuat permainan Jerry dkk semakin meningkat. Meski baru menang sekali, mereka yakin bisa mendapatkan hasil lebih baik di pertandingan-pertandingan selanjutnya.
"Coach Simon selalu mengatakan bahwa peluang kami ke championship series masih terbuka. Dia mengharapkan kami sama-sama bekerja keras untuk mendapatkan tiket tersebut," terang bigman Valentino Wuwungan.
Masuknya Simon ke Satya Wacana sebenarnya diharapkan banyak pihak. Bahkan, beberapa pemain langsung mengontak Simon untuk memintanya masuk ke jajaran pelatih. Bahkan, Danny turut merekomendasikan Simon.
Simon Wong memberikan harapan baru bagi Satya Wacana Angsapura Salatiga. Saat mereka tanpa harapan setelah kalah dalam sebelas pertandingan beruntun,
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025