Langsung Verifikasi Faktual Komisi I, Laksamana Yudo Sebut Tidak Ada Persiapan Khusus
Jumat, 02 Desember 2022 – 18:41 WIB

Laksamana Yudo Margono saat tiba di kediamannya yang berada di Jalan Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat untuk menjalani verifikasi faktual oleh Komisi I DPR RI, Jumat (2/12) Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Pada kesempatan tersebut, Laksamana Yudo Margono berjanji akan mengerahkan semua daya dan upayanya agar tidak ada oknum TNI yang melakukan tindakan tak terpuji dan bersikap arogan menyakiti rakyat.
"Apabila nanti saya mendapat kepercayaan jadi Panglima TNI, maka saya akan kerahkan daya dan upaya agar tidak ada oknum TNI bertindak tidak terpuji dan arogan yang menyakiti rakyat," kata Laksamana Yudo.(mcr8/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Calon Panglima TNI Laksamana Yudo Margono menyatakan tidak ada persiapan khusus saat menerima kunjungan Komisi I DPR RI untuk verifikasi faktual di kediamannya
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Buntut Dugaan Pembunuhan Jurnalis di Kalsel, Legislator Minta Evaluasi Pembinaan TNI
- Ada Pihak Ingin Presiden Prabowo Dihabisi Setelah UU TNI Direvisi
- TNI Bakal Operasi Siber, Inilah Pihak yang Akan Ditarget
- Dirut ASABRI: Kesehatan & Keselamatan Para Pejuang Negeri Adalah Prioritas Utama Kami
- Prajurit TNI Temukan Ladang Ganja di Pegunungan Papua
- Solidaritas Masyarakat dan Keluarga Polri Mengalir untuk Korban Penembakan yang Dilakukan Oknum TNI