Lansia Dapat Santunan
Minggu, 17 Februari 2013 – 06:39 WIB

Lansia Dapat Santunan
Terkait pembaharuan data jumlah lansia, pihak Dinsosnakertrans tetap berkoordinasi dengan pihak kelurahan. Kata Marzuki, jika ada lansia yang belum terdaftar, pihak kelurahan segera melaporkannya untuk mendapatkan bantuan dari Dinsosnakertrans.
Baca Juga:
Dikatakan, kepala lingkungan (kaling) di tiap kelurahan, berperan melakukan pelaporan. Akan tetapi, Marzuki tidak ingin memberatkan kaling. Karena menurutnya, tugas kaling tidak hanya di bidang sosial. Hanya saja, dia tetap berharap, para kaling melaporkan lansia yang ada di lingkungannya. Pelaporan tersebut bisa dilakukan ke pihak kelurahan. ‘’Nantinya pihak kelurahan yang memberi laporan ke Dinsosnakertrans,’’ katanya.(cr-fai)
MATARAM-Warga lanjut usia (Lansia) tetap mendapat perhatian Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Dinsosnakertrans) Kota Mataram. Berbagai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki