Lantik 4 Pejabat Eselon I, Menteri Susi mau Warna Baru
Jumat, 18 Maret 2016 – 05:48 WIB

Menteri Susi Pudjiastuti. Dok JPNN
jpnn.com - JAKARTA – Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Susi Pudjiastuti melantik empat pejabat tinggi madya atau eselon satu di lingkup kementeriannya. Susi berharap, anak buahnya yang dilantik bisa bekerja secara maksimal.
Dalam sambutannya, Susi menjelaskan, dalam program pemerintah, bukan hanya memprioritaskan membangun dan membuat anggaran belanja. Namun juga mencari cara bagaimana efisien dan efektif.
Baca Juga:
4. Rina, sebagai Kepala Badan Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemenhut Tegaskan Anggaran Pengelola FOLU Net Sink 2030 Berasal dari Non-APBN
- Sahroni Apresiasi Kinerja Bareskrim Mengungkap 4,1 Ton Narkoba dalam 2 Bulan
- Eksepsi Tom Lembong, Kejanggalan Dakwaan Jaksa dalam Kasus Importasi Gula Diungkap
- Modena Dukung Pengelolaan Sampah Berkelanjutan di Trash Fest 2025
- Eksepsi Tom Lembong Ungkap Banyak Kejanggalan Dakwaan Jaksa
- Naik Helikopter Tinjau Banjir Jakarta, Pramono Anung Ungkap Kondisi Terkini