Laode Ida: Calon Kapolri Harus Profesional, Bukan Titipan Kepentingan
Sabtu, 05 Desember 2020 – 15:32 WIB
“Sikap seperti itu, kecuali barang kali sudah menjadi karakter bawaan, juga kemungkin karena sudah memiliki sense kenegarawanan yang merupakan bagian pengalaman dari posisi yang pernah mendampingi Presiden sebagai ajudan. Entahlah, karena secara pribadi saya pun belum pernah ketemu dan berbincang secara langsung,” kata Laode Ida.(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Menurut Laode, jika pengangkatan calon Kapolri dipengaruhi oleh tekanan kelompok agama tertentu, maka akan berdampak pada adanya diskriminasi yang merupakan bagian pelanggaran HAM dan aturan perundangan yang berlaku.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Tokoh Termasuk Laode Ida Hadiri Peluncuran Jurkam AMIN
- Analisis Laode Ida Soal Figur Cawapres Potensial, 2 Tokoh Dinilai Seksi & Berpeluang Menang
- DPD RI Dorong Penguatan Ombudsman Terkait Pengawasan Pelayaan Publik
- Mabes Polri: Konsep Pam Swakarsa Komjen Listyo Sigit Berbeda dengan Era 1998
- Rencana Calon Kapolri Perkuat Peran Polsek Dinilai Sangat Tepat
- Fahira: Visi Komjen Listyo Sigit Prabowo Sesuai Kehendak Rakyat