Lapar, Ular Piton Ini Lahap Kanguru Kecil
Selasa, 30 Desember 2014 – 14:01 WIB

Lapar, Ular Piton Ini Lahap Kanguru Kecil
Greg mengatakan, dari pengalaman sebelumnya di bidang pembiakan dan penangkaran ratusan ular, hewan melata ini memiliki selera makan yang berbeda.
Baca Juga:
"Beberapa ular akan mulai mencari makan bahkan ketika mereka sudah kelebihan berat badan dan baru saja makan, tapi rata-rata, makanan itu akan cukup bagi sang ular untuk bertahan hidup selama setidaknya tiga bulan," tuturnya.
Taman Nasional itu terletak sekitar 320 kilometer sebelah selatan kota Darwin.
Seorang penjaga hutan di Taman Nasional Nitmiluk di Wilayah Utara Australia, yang tengah berpatroli, dikejutkan oleh aksi ular piton yang mencengangkan.Paul
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Vatikan Umumkan Tanggal Pemakaman Paus
- 'Nangis Senangis-nangisnya': Pengalaman Bernyanyi di Depan Paus Fransiskus
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia