Lapor Kado Pernikahan ke KPK Tergantung Kesadaran
Rabu, 23 November 2011 – 21:21 WIB
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dalam undangan pernikahan Ibas dan Aliya Rajasa, sudah meminta para tamu tidak memberi sumbangan. Meski demikian, KPK tetap berharap SBY ataupun Ibas tetap melaporkan kado pernikahan ke KPK. Dalam kesempatan itu Johan memang tak secara eksplisit memuji undangan pernikahan Ibas-Aliya agar para tamu tidak menyumbang. Karenanya jika memang tidak ada kado dan sumbangan, tidak ada kewajiban baik SBY, Hatta ataupun Ibas untuk melapor ke KPK.
Menurut Johan, laporan itu memang lebih didasarkan pada kesadaran para penyelenggara negara. Johan mencontohkan, sebelumnya Sultan Hamengku Buwono X selaku pejabat negara melaporkan sendiri pemberian yang diterima dalam perkawinan putrinya.
“Kami tidak mengimbau, tapi itu kesadaran sendiri dari Sultan,” ujar Johan di KPK, Rabu (23/11).
Baca Juga:
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dalam undangan pernikahan Ibas dan Aliya Rajasa, sudah meminta para tamu tidak memberi sumbangan. Meski
BERITA TERKAIT
- KPK Menetapkan Hasto Sebagai Tersangka, Ronny PDIP Menduga Ada Upaya Kriminalisasi
- PDIP Anggap Kasus yang Menjerat Hasto Sebagai Teror Politik
- Wamendagri Bima Arya Memastikan Perayaan Misa Natal di Seluruh Daerah Berjalan Aman
- Lakukan Pemerasan & Penipuan, 3 Tersangka Kasus Kematian Dokter Aulia Terancam 9 Tahun Penjara
- Penetapan Tersangka Hasto Politisasi Jelang Kongres PDIP? KPK Bilang Begini
- Honorer Diangkat PPPK Paruh Waktu Secara Otomatis? Deputi KemenPAN-RB Beri Penjelasan