LaporGub Gagasan Ganjar Terbukti Efektif Atasi Keluhan Masyarakat
Minggu, 24 September 2023 – 13:04 WIB

Bakal calon presiden dari PDIP Ganjar Pranowo. Foto: Ricardo/JPNN
Pada versi LaporGub! V.2.0 yang terbaru, sudah dilengkapi kemampuan analisis memanfaatkan teknologi Artificial Intelligence (AI).
Melalui terobosan ini, Pemprov Jateng bisa mengevaluasi kinerja masing-masing dinas.
Ganjar berharap, LaporGub! bisa menjadi legacy yang bisa terus dimanfaatkan masyarakat Jawa Tengah.
Di sisi lain, pemerintah juga bisa menggunakannya untuk dasar pengambilan keputusan.
Dengan LaporGub! segala aduan masyarakat ditindaklanjuti secara cepat, transparan, bisa dipantau, tuntas, dan rahasia. Penanganan laporan dilayani 24 jam penuh. (*/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pengamat kebijakan publik dari UGM angkat bicara soal sistem LaporGub yang dicetuskan oleh Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- ATR/BPN: Hampir Seperlima Tanah di Jateng Belum Jelas Status Hukumnya
- Kementerian PKP Akan Renovasi 500 Rumah Warga Miskin Ekstrem di Jateng
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Kabar Baik soal Penempatan Guru PPPK di Jateng, Semoga Relokasi Disetujui
- Banyak Aduan Penempatan PPPK Guru di Jateng, Ini Solusinya
- Isu Pemekaran Provinsi Menguat, Pemprov Jateng Sebut Tak Ada Urgensinya