Laporkan Medina Zein, Uya Kuya Serahkan Barang Bukti Penting
Senin, 21 November 2022 – 14:51 WIB

Uya Kuya dan Astrid di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Senin (21/11). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Uya Kuya pun tetap akan melanjutkan proses hukum ini, meski pihak Medina Zein mengembalikkan kerugian materi yang dideritanya.
Pasalnya Uya Kuya sudah menawarkan opsi itu sejak awal, tetapi tak mendapat respons baik dari Medina.
"Pada saat itu, kan, yang terjadi malah saya diomel-omelin. Saya dimaki-maki diancam dilaporin. Ini hal yang sudah bedalah," tuturnya.(mcr7/jpnn)
Selebritas Uya Kuya menuturkan, laporannya terhadap Medina Zein masih berproses di Polda Metro Jaya.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Bebaskan WN India Tersangka Penggelapan, Polisi Rusak Iklim Investasi & Abaikan Asta Cita Prabowo
- Ditpamobvit Polda Metro Jaya Bersama SHW Center Berbagi Takjil Bulan Ramadan
- Kapolda Metro Abaikan Laporan Perusahaan Saudi soal RJ WN India di Kasus Penggelapan
- Polisi Dinilai Selewengkan Restorative Justice di Kasus WN India Vs Perusahaan Saudi
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Mirzani Pengin Dijenguk, Farhat Abbas Beri Tanggapan
- Nikita Mirzani Ditahan di Polda, Lucinta Luna Ungkap Harapannya