Laris Manis! PKS Lirik Ridwan Kamil untuk Pilgub 2018
Senin, 19 September 2016 – 22:47 WIB
“Sampai Desember ini kayak main catur, tunggu-tungguan. Semua belum bisa jawab. Semua partai lagi konsolidasi dulu,” ucapnya.
Disinggung peluang untuk mengusung sendiri kandidat pada pilgub, dia mengakui partainya tak memenuhi syarat. Sehingga, kata dia, PKS harus melakukan koalisi karena saat ini partai yang bisa mengusung sendiri hanyalah PDIP yang memiliki 20 kursi di DPRD.
“PKS hanya 12 kursi saja, enggak cukup mengusung sendiri. Jadi harus berkoalisi,” ujarnya.
Dia melanjutkan, PKS siap menjadi nomor dua atau posisi wakil gubernur saat pesta demokrasi Jabar tersebut. “Tergantung kondisi, enggak harus yang pertama lagi,” katanya. (agp/dil/jpnn)
BANDUNG– Setelah Gerindra dan PDI Perjuangan, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil dilirik juga oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS) untuk diusung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Banyuasin Minta Masyarakat Jaga Persaudaraan Seusai Pencoblosan di Pilkada 2024
- Data dari Laman KPU: Pramono-Rano Unggul, Kantongi 50,07 Persen Suara
- Rusuh Pilkada, 94 Orang Terluka 40 Rumah Dibakar
- Pernyataan Penjabat ini Tentang Hasil Pilkada Patut Jadi Contoh
- Dihubungi SBY dan AHY, Calon Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Dapat Ucapan Selamat
- PDIP Keok di Kandang Sendiri karena Prabowo dan Jokowi