Launching Aplikasi Hyppe Dimeriahkan Para Content Creator
“Kegiatan launching seperti ini nih yang saya tunggu-tunggu pastinya ya, bisa menunjukan karya sendiri. Apalagi seperti saya yang profesinya seorang Dancer dan Fashion Designer, dari seluruh koreografi tarian dan design kostum, itu aku sendiri yang buat. Ya begitulah segala sesuatu harus totalitas,apalagi kalo udah menjurus ke passion, aku pasti seneng banget ngelakuinnya, do what you can do and show them,” ujar Angga Krisnanta salah satu Content Creator di Hyppe.
Untuk ke depannya, PT Hyppe Teknologi Indonesia dan CTRIP360 akan lebih memaksimalkan lagi atas kerjasama yang telah dibuat. Karena pada dasarnya Sosial Media sudah menjadi salah satu kebutuhan untuk saat ini, sudah tak terhitung berapa banyak masyarakat yang mencari pundi-pundi rupiah lewat sosial media dengan menunjukkan karya dan keahlian mereka.
Jika kamu salah satu kreator yang masuk dalam kualifikasi tersebut, langsung download aplikasi Hyppe ya! Ingat.. Berkarya bukan soal kuantitas, tapi kualitas. (ant/dil/jpnn)
Pernahkah kamu terpikir ingin menjadi seorang Content Creator? Ingin membuat banyak sekali karya dari idemu sendiri dan ingin memamerkan karyanya ke publik
Redaktur & Reporter : Adil
- Wisuda ke-6 Matana University Siap Ciptakan Kampus Berinovasi
- Bebas dari Penjara, Lina Mukherjee Kangen Cari Cuan
- 5 Langkah Utama untuk Capai Emisi Net Zero di Sektor Tenaga Listrik
- ASABRI Gandeng FHCI Perkuat Kapasitas Human Capital Lewat Teknologi
- Menkomdigi Ajak Seluruh Elemen Bangsa Promosikan Bhinneka Tunggal Ika ke Dunia
- Makin Mudah Bangun Loyalitas Pelanggan dengan OCA