Laut Dalam Dihuni Aktivitas Mikroba
Senin, 18 Maret 2013 – 14:02 WIB

Laut Dalam Dihuni Aktivitas Mikroba
LONDON--Lautan merupakan habitat terbesar di bumi yang masih menyimpan banyak rahasia yang belum terungkap. Hingga kini sebagian besar kehidupan di laut dalam belum benar-benar diketahui. "Bagian terdalam dari laut dalam yang jelas bukan zona tanpa kehidupan," kata Dr Robert Turnewitsch, salah satu penulis dari Skotlandia Association untuk Ilmu Kelautan.
Sebuah tim ilmuwan internasional baru-baru ini menemukan bahwa bagian paling bawah palung Mariana, yang terletak hampir 11 km (7 mil) di Samudera Pasifik, memiliki aktivitas mikroba. Penelitian ini diterbitkan dalam jurnal Nature Geoscience.
Baca Juga:
Menurut laman BBC, Senin (18/3), penelitian ini membuktikan berbagai makhluk dapat mengatasi ancaman lingkungan suhu yang membekukan, termasuk tekanan yang besar dan kegelapan pekat di dasar laut.
Baca Juga:
LONDON--Lautan merupakan habitat terbesar di bumi yang masih menyimpan banyak rahasia yang belum terungkap. Hingga kini sebagian besar kehidupan
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS