Lawan Kanker dengan Therapy Yoga
Senin, 24 Mei 2010 – 12:09 WIB

Foto : personaltrainerz.com
NEW YORK - Para pengidap kanker sepertinya perlu selekasnya mencoba yoga. Berdasarkan sebuah penelitian yang akan dipaparkan pada awal Juni mendatang, penderita kanker bisa tidur lebih neyenyak tanpa obat tidur dan memiliki lebih banyak tenaga dengan melakukan yoga. Blayney merasa yakin dengan manfaat yoga bagi penyembuhan kanker itu. "Ya, ini adalah jenis program yoga yang mungkin berguna," imbuhnya.
Dr Douglas Blayney, Ketua American Society of Clinical Oncology, mengatakan bahwa selama ini dokter dan para ahli kanker sering merasa tidak nyaman untuk menasehati pasien yang ingin menggunakan therapy guna melengkapi therapy kanker standar. Namun kini, para dokter memiliki cukup dasar untuk menyarankan therapy tambahan.
Baca Juga:
"Di sini kita memiliki sebuah studi intervesi, salah satunya sudah mengalami uji klinins dan tampaknya akan bermanfaat," ujat Blayney seperti dikuti REUTERS.
Baca Juga:
NEW YORK - Para pengidap kanker sepertinya perlu selekasnya mencoba yoga. Berdasarkan sebuah penelitian yang akan dipaparkan pada awal Juni mendatang,
BERITA TERKAIT
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Atasi Perut Kembung dengan Mengonsumsi 5 Teh Herbal Ini
- Ibu Hamil Butuh Susu Nutrisi Lengkap, Tidak Cukup Hanya Suplemen
- 3 Manfaat Kopi untuk Kulit yang Luar Biasa
- 3 Manfaat Tomat Campur Jeruk Nipis, Kaya Kandungan Antioksidan
- 4 Khasiat Air Kunyit Campur Lemon, Bikin Kanker Ogah Menyerang