Lawan Pendatang Baru, Deltras Hanya Menang Tipis
Kamis, 08 Maret 2012 – 07:36 WIB

Foto: Dok.JPNN
SIDOARJO - Deltras Sidoarjo sepertinya mulai terbebas dari kutukan. Ya, kemenangan tipis 2-1 (2-0) atas PSAP Sigli, dalam laga lanjutan Indonesia Super League (ISL) di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, sore kemarin (7/3), adalah akhir dari krisis kemenangan yang mereka alami dari tujuh pertandingan terakhir. "Kemenangan ini adalah akan menjadi satu moment penting untuk memperbaiki kepercayaan diri kami. Toh, kami tidak hanya diberikan keberuntungan untuk menang, tapi pemain kami juga mampu membuat gol cantik dalam laga tadi," ujar head coach Deltras, Jorg Peter Steinebrunner, setelah laga.
Dalam laga itu, The Lobster julukan Deltras membuka kemenangan lewat M Fakhrudin pada menit ke-24. Tendangan spekulasi dari luar kotak penalti yang dilakukan oleh mantan penyerang Arema Malang ini tidak mampu dihalau oleh Masyukur, kiper PSAP.
Baca Juga:
Tiga poin sudah pasti menjadi milik Deltras setelah Sean Daniel Rooney berhasil menggetarkan gawang PSAP lima menit kemudian.
Baca Juga:
SIDOARJO - Deltras Sidoarjo sepertinya mulai terbebas dari kutukan. Ya, kemenangan tipis 2-1 (2-0) atas PSAP Sigli, dalam laga lanjutan Indonesia
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Bantah Rumor Mundur dari Final Piala Raja Melawan Barcelona
- 3 Tuan Rumah Keok di Pekan ke-30 Liga 1, Persib Waspada
- Hasil Practice MotoGP Spanyol: Alex Marquez Memang Gila
- Bawa Dewa United Menang Lawan Satya Wacana, Gelvis Solano Ukir Rekor Baru di IBL
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera
- Dengan Perban di Lutut, Ester Nurumi Tri Wardoyo Bersiap Menuju Sudirman Cup 2025