Lawan Persema, PSM Dilatih Liestiadi

Lawan Persema, PSM Dilatih Liestiadi
Lawan Persema, PSM Dilatih Liestiadi
Gaya latihan yang dibawah pelatih asal Medan ini menyerupai menu latihan dari pelatih Robert Alberts yang sukses membawa Arema jadi juara Super Liga 2009-2010. Dia tampak mengadobsi gaya latihan pelatih asal Belanda itu. Belum lagi, Robert juga sempat membawa PSM berada di peringkat dua klasemen sementara Super Liga hingga match day ke sembilan.

‘’Sama seperti saat di Arema, main home dan away, PSM punya target tiga angka. Menang itu menjadi target kami saat lawan Persema nanti. Kami sudah persiapkan untuk menghadapi mereka. Pemain kami juga siap turun di pertandingan besok sore (hari ini, Red),” terang Liestiadi dengan optimis tinggi. (poy)


MALANG – Kubu PSM Makassar siap menghadapi Persema Malang di kompetisi Liga Primer Indonesia (LPI). Kemenangan menjadi target utama mereka


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News