Lawan yang Menyulitkan
Sabtu, 19 November 2011 – 13:42 WIB
VALENCIA - Real Madrid mendapat lawan tangguh di jornada kesebelas Liga Primera. Upaya Los Merengues -sebutan Real- mempertahankan puncak klasemen bakal diuji peringkat ketiga Valencia di Estadio Mestalla (siaran langsung TV One pukul 04.00 WIB). Karanka menilai performa stabil Valencia merupakan alasan Real harus bekerja ekstrakeras meraih kemenangan lagi di Mestalla. Jika Real menang beruntun dalam sepuluh laga terakhirnya, Valencia dalam empat laga terakhir. "Kepercayaan diri mereka telah pulih," imbuhnya.
Secara peringkat, Valencia memang bukan lawan kacangan. Real juga tidak ingin terlena dengan rekor pertemuan dua musim terakhir. Sejak ditangani Jose Mourinho, Real selalu menang atas Los Che (sebutan Valencia), termasuk menang 6-3 di Mestalla pada 23 April lalu.
Baca Juga:
"Pesta gol musim lalu di Mestalla bukan sesuatu yang normal. Musim ini akan menjadi pertarungan yang berbeda. Tidak akan ada lagi enam gol," kata asisten pelatih Real Aitor Karanka kepada Marca.
Baca Juga:
VALENCIA - Real Madrid mendapat lawan tangguh di jornada kesebelas Liga Primera. Upaya Los Merengues -sebutan Real- mempertahankan puncak klasemen
BERITA TERKAIT
- Jadwal Semifinal Kumamoto Masters 2024, Ada 4 Wakil Indonesia
- Persib Berencana Kembali ke Stadion GBLA, Bojan Hodak Masih Pikir-pikir
- Timnas Indonsia vs Jepang: Mampukah Garuda Mematahkan Samurai Biru?
- MotoGP Barcelona: Martin Bakal Dibantu Espargaro, Pecco Didukung Para Murid Rossi
- Indonesia vs Jepang: Bukan Jumat Malam Menegangkan, Ada Suguhan Menarik untuk Suporter Garuda
- Diam-Diam Jay Idzes Sudah Memantau Timnas Jepang