Layak Standar Keselamatan, Garuda Siap Lintasi Langit LA

jpnn.com - AKHIRNYA Peringkat penerbangan Indonesia naik menjadi peringkat 1, dengan demikian maskapai Indonesia bisa terbang ke Amerika Serikat (AS).
Ini setelah Lembaga penerangan asal Amerika Serikat (AS), Federal Aviation Administration (FAA) Agustus lalu menyatakan Indonesia telah memenuhi standar keselamatan dan keamanan penerbangan.
PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) sebagai salah satu maskapai nasional berminat untuk membuka rute penerbangan Jakarta-Los Angeles.
Pelayanan rute penerbangan tersebut ditargetkan terjadi di Juni 2017.
“Saya target sih harusnya summer (pertengahan) tahun depan sudah bisa masuk,” jelas Direktur Utama Garuda Arif Wibowo, dalam rilisnya.
Penerbangan Jakarta-Los Angeles akan dilayani melalui Jepang alias transit.
Garuda Indonesia akan melayani penerbangan ke Los Angeles dengan transit di Narita, Jepang.
Garuda Indonesia hanya tinggal menunggu kesepakatan dari Pemerintah Jepang untuk bisa mendaratkan pesawatnya di Narita tiga kali seminggu.
AKHIRNYA Peringkat penerbangan Indonesia naik menjadi peringkat 1, dengan demikian maskapai Indonesia bisa terbang ke Amerika Serikat (AS). Ini setelah
- Bank Mandiri Gelar Mudik Gratis 2025, Layani Tujuan ke 80 Kota di Jawa dan Sumatera
- Presiden Direktur Sampoerna Paparkan Strategi Keberhasilan Perusahaan
- Bea Cukai Siap Dukung Daya Saing Industri Lewat Kegiatan CVC di 2 Daerah Ini
- Bank Mandiri Catat Pembukaan Akun Saham di Livin’ Investasi Melonjak 10 Kali Lipat
- Perbandingan Harga Emas Antam, USB & Galeri24 di Pegadaian Senin 10 Maret, Cek Daftarnya
- Ekonom Sebut Penghentian PSN Berisiko Picu Ketidakpastian Ekonomi