Lazada Adakan Festival Belanja Global November Ini

Yang bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi para merchant, terutama brand baru dan usaha kecil, untuk memamerkan produk mereka dan berbagi cerita mengenai brand mereka saat pandemi.
Tahun ini, lebih dari 2 juta produk akan diluncurkan, dua kali lipat dari jumlah produk yang diluncurkan tahun lalu.
Lebih dari 250 juta brand akan berpartisipasi, termasuk diantaranya hampir 200 brand mewah seperti Chanel, Dior, Prada hingga Montblanc.
Sebanyak 800 juta konsumen diperkirakan akan berpartisipasi di festival ini.
Alibaba Group sudah memulai periode prapenjualan pada 21 Oktober 2020 yang dimulai dengan ledakan jumlah konsumen.
Jumlah konsumen yang berbelanja selama satu jam pertama prapenjualan meningkat lebih dari dua kali lipat dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu.
Pada hari pertama, lebih dari 300 brand yang berpartisipasi telah mencatatkan penjualan lebih tinggi dari total transaksi di festival tahun lalu.(antara/jpnn)
Lazada akan mengadakan festival belanja global dan berkolaborasi dengan lebih dari 70 brand.
Redaktur & Reporter : Fany
- Shopee Dianggap Sebagai Platform e-commerce yang Paling Memuaskan
- Dorong Peningkatan Talenta Digital, Lazada Indonesia Gelar Pelatihan E-Commerce bagi Guru SMK
- E-commerce Berlomba Tingkatkan Kepuasan Konsumen, Shopee yang Paling Unggul
- Pakar Sebut Hampir Semua Ecommerce Gunakan Sistem Integrasi Vertikal di Jasa Logistik
- 2024, Sebegini Biaya Layanan Penjualan di e-commerce
- Kebakaran Menghanguskan Gudang Si Cepat dan Lazada di Cengkareng Jakbar