LBH Ansor Kabarkan Situasi Terkini Desa Wadas, Warga Masih Trauma

LBH Ansor Kabarkan Situasi Terkini Desa Wadas, Warga Masih Trauma
Sejumlah warga yang sempat ditahan polisi tiba di halaman masjid Desa Wadas, Bener, Purworejo, Jawa Tengah, Rabu (9/2/2022). Sebanyak 64 warga Desa Wadas dibebaskan oleh pihak kepolisian terkait aksi penolakan pembangunan Bendungan Bener. ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah/wsj

Sebelumnya, Desa Wadas sempat mencekam pada Selasa (8/2) lalu setelah terjadi bentrok antara warga dengan polisi.

Sebagian warga kukuh menolak penambangan andesit di desanya untuk proyeks strategis nasional Bendungan Bener. (fat/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

LBH Ansor menginformasikan warga Desa Wadas masih trauma setelah penyerangan dan penangkapan oleh aparat pada Selasa (8/2) lalu.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News