LBP dan Elon Musk
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Rabu, 27 April 2022 – 18:39 WIB
Akan tetapi, itu tidak membuat LBP surut.
Dia datang lagi dan mengajukan tawaran yang sama.
Kali ini kembali Musk memberi harapan. Musk berjanji akan berkunjung ke Jakarta, dan sebagai balasan Presiden Jokowi akan berkunjung ke Texas markas besar Tesla.
Punya hubungan dengan Elon Musk tentu sangat strategis bagi LBP.
Apalagi setelah Musk memiliki Twitter.
Pada perhelatan politik 2024 nanti, peran Twitter akan sangat penting, dan mempunyai akses langsung kepada sang owner akan menjadi sebuah keuntungan strategis. (*)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Luhut Binsar Pandjaitan (LBP) bertemu dengan Elon Musk di Amerika Serikat. Akankah Musk tertarik berinvestasi di Indonesia?
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Cak Abror
BERITA TERKAIT
- Jokowi Masuk Daftar Pimpinan Korup, PBNU: Apakah Lembaganya Kredibel?
- Jokowi Absen Pertemuan Eks Gubernur Jakarta, PDIP: Malu Namanya Masuk Daftar OCCRP
- Pasar Mobil Listrik Premium Diprediksi Akan Lesu Pada 2025
- Sugeng Budiono Apresiasi Kritik Haidar Alwi Terhadap Survei OCCRP
- Akademisi Nilai Daftar Tokoh Terkorup OCCRP Tidak Jelas Ukurannya
- Hyundai Creta Listrik Bakal Melantai Bulan Ini, Desainnya Lebih Keren