Le Keqiang Jadi Perdana Menteri Tiongkok
Jumat, 15 Maret 2013 – 18:33 WIB
“Kedua pemimpin tersebut sudah menyetujui tentang perjanjian regular tingkat tinggi untuk meningkatkan kooperasi serta koordinasi,” demikian pernyataan resmi dari Gedung Putih seperti dilansir BBC.
Baca Juga:
Dalam editorialnya, Global Time juga mengharapkan agar kedua pemimpin tersebut bisa menunjukkan kepemimpinan yang kuat untuk mempersatukan masyarakat.
“Tiongkok tidak dapat menghentikan meningkatkan korupsi. Persatuan masyarakat ialah kunci bagaimana Tiongkok dapat berdiri menghadapi urusan internasional yang sangat kompleks,” demikian tulis di editorial tersebut. (jos/mas/jpnn)
BEIJING - Setelah menetapkan Xi Jinping sebagai presiden, Tiongkok juga sudah memiliki perdana menteri baru. Dia adalah Le Keqiang. Dalam pemilihan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer