Lebak Diterjang Hujan Lebat, Ratusan Rumah Terendam Banjir
Sabtu, 27 April 2024 – 18:25 WIB

Ratusan rumah warga Pasir Kongsen Rangkasbitung Kabupaten Lebak diterjang banjir setelah hujan lebat disertai angin kencang dan petir. Foto: ANTARA/Mansyur Suryana
"Kami kini terpaksa menyelamatkan peralatan rumah tangga dan elektronik agar tidak tergenang banjir, karena khawatir hujan berlangsung sampai malam hari," kata Dahlan.
Sementara itu, Kepala BPBD Kabupaten Lebak Febby Rizky Pratama mengatakan banjir yang melanda wilayah Rangkasbitung akibat buruknya sarana drainase sehingga air hujan tidak berjalan lancar.
Warga yang tergenang banjir itu pemukiman Pasir Kongsen, Komplek Pendidikan, dan sejumlah jalan, di antaranya jalan Sunan Giri di depan Kodim 0603, Jalan Sunan Kalijaga , Sunan Bonang, Kampung Sawah dan lainnya.
"Kami sudah biasa menerima laporan banjir di lokasi itu akibat buruknya drainase itu," katanya.(antara/jpnn)
Hujan lebat disertai petir dan angin kencang menyebabkan ratusan rumah di sejumlah wilayah Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten, terendam banjir.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Layanan Jantung Bethsaida Healthcare Jadi Destinasi Wisata Medis di Banten
- Oknum Anggota DPRD Banten Ditangkap Terkait Penipuan Cek Kosong, Begini Kronologinya
- Motor Dinas Polisi Dicuri di Parkiran Masjid, Motif Pelaku Dibilang Unik
- Sejumlah Warga Tangerang yang Terdampak Banjir di 17 Titik Dievakuasi ke Posko Pengungsian
- Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Sawarna Lebak Belum Ditemukan
- 24 Jam Nonstop, Posko Mudik Lebaran DPW PKS Banten Sediakan Fasilitas Pijat Relaksasi