Lebaran Rabu, Takbiran dan Open House Diundur
Senin, 29 Agustus 2011 – 21:29 WIB
Dalam jadwal yang dikeluarkan Pemprov Riau, dijadwalkan Senin (29/8), pada pukul 19.00 WIB akan digelar acara pawai takbir bertempat di jalan Gajah Mada Pekanbaru.
Baca Juga:
Lalu pada Selasa (30/8), Gubernur Riau, unsur Muspida dan masyarakat Pekanbaru pada pukul 07.00 WIB akan menggelar salat Ied di Mesjid Agung An-Nur Pekanbaru. Bahkan Rusli Zainal dijadwalkan menjadi Khatib sholat Ied.
Usai sholat Ied, Gubernur, Wagub dan seluruh kepala Muspida dijadwalkan menggelar open house di kediaman dinas masing-masing selama 3 hari. Biasanya saat open house ini berbagai jamuan makan telah disiapkan pihak catering. Apakah dengan mundurnya jadwal ini ada catering yang dirugikan?
"Ya pasti adalah yang rugi karena terlanjur masak. Namun kita tetap mengikuti ketentuan pemerintah. Kita akan menggelar open house dan semua agenda tetap berjalan hanya diundur satu hari saja," kata Rizki.
PEKANBARU - Penetapan Hari Raya Idul Fitri, 1 Syawal 1432 Hijriah yang diputuskan pemerintah jatuh pada hari Rabu (31/8), cukup memberi dampak yang
BERITA TERKAIT
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Jadi Muncikari di Rohul, 3 Orang Perempuan Ditangkap Polisi